Download Ebook Panduan Coding dan Programming dengan Python

Kembali lagi bersama saya. Di era teknologi, internet, dan cloud seperti sekarang ini, memiliki skill coding & programming merupakan sebuah keuntungan tersendiri. Kamu bisa membuat software, apps, ataupun web apps yang menarik dan bermanfaat bagi banyak orang.

Tidak hanya menjadikan skill tersebut sebagai hobby, kini coding & programming benar-benar bisa kamu jadikan sebagai ajang untuk mencari uang, baik itu sebagai developer saat mengerjakan project pesanan client, ataupun mengembangkan startup sendiri dan menjadikannya sebuah bisnis.

Jangan heran jika banyak kalangan yang sukses dalam usia muda saat ini berasal dari kalangan IT, khususnya yang jago coding dan programming.

Nah bagi kamu yang belum pernah coding, bahkan belum pernah mencobanya sama sekali, Python merupakan bahasa pemrograman yang cocok untuk kamu perlajari sebagai starter.

Python memang cukup mudah dipahami, khususnya bagi pemula yang belum pernah punya pengalaman coding sebelumnya.

Namun jangan salah, meskipun mudah dipahami dan cocok dipelajari oleh pemula, Python ini sangat powerful. Tidak main-main, beberapa website populer dibawah ini dibuat menggunakan Python :

    Google
    YouTube
    Reddit
    Dropbox
    Instagram
    Disqus
    Pinterest
    Quora
    dsb

Tidak hanya web, software pun banyak yang menggunakan Python, misalnya :

    Blender 3D
    BitTorrent
    Dropbox
    Ubuntu Software Center
    dsb

Tidak ketinggalan, berbagai game pun banyak yang menggunakan Python, seperti:Bridge Commander

    Civilization IV
    Battlefield 2
    World of Tanks
    dsb

Jadi meskipun mudah untuk dipelajari, tetapi Python ini sangat powerful untuk mengembangkan web apps, software, bahkan hingga game sekalipun.

Sekarang anda dapat mendownload-nya dibawah ini :
Download

Previous
Next Post »
Thanks for your comment